Sebelumnya, kita telah mengaktifkan POP3 di akun Gmail. Jika belum, caranya adalah sebagai berikut:

  • Log in ke akun Gmail.
  • Pilih pengaturan atau option

Sesudah mengaktifkannya, baru kita terapkan setting email ini pada ponsel. Langkah pengerjaannya adalah:

  • Sebelumnya, pastikan bahwa setting GPRS di ponsel Anda telah aktif.
  • Selanjutnya pada ponsel W660i, kita masukkan setting email sebagai berikut:
  • Dari layar siaga, pilih Menu PerpesananEmailSetting
  • Selanjutnya pilih Account baru.
  • Isi bagian berikut:
  • Nama account : Gmail
  • Sambung dengan : pilih settingan GPRS sesuai dengan operator Anda.
  • Alamat email : username_Anda@gmail.com
  • Jenis sambungan : POP3
  • Server masuk : pop.gmail.com
  • Nama pengguna : username_Anda@gmail.com
  • Kata sandi : kata sandi akun email Gmail Anda
  • Server keluar : smtp.gmail.com
  • Setting tingkat lanjut
  • Frekuensi cek : Mati
  • Izinkan sambungan : Jaringan sendiri
  • Salin yang keluar : Mati
  • Enkripsi :
  • Server masuk : SSL
  • Server keluar : SSL
  • Nama pemakai kl. : username_Anda (tanpa @gmail.com)
  • Kata sandi keluar : kata sandi akun email Gmail Anda
  • Port masuk : 995
  • Port keluar : 25
  • Selanjutnya simpan setting email tersebut.
  • Setelah setting dimasukkan, ► Kotak masuk PilihanKirim & terima untuk mengakses email Anda.

Anda juga dapat menerapkan setting email ini di ponsel lainnya, tentunya mengikuti setting yang ada pada ponsel tersebut.

Semoga bermanfaat.

Jika berhasil silakan berikan komentar, atau boleh juga ditambahkan masukannya.

0 komentar

Posting Komentar

Posting Komentar

Langganan: Posting Komentar (Atom)